Resep: Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe yang Enak!
Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe.
Cara membuatnya pun tidak sulit, kalian dapat membuat Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe hanya dengan menggunakan 2 bahan dan 10 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe yuk!
Bahan Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe
- Sediakan Cabe merah keriting, cabe hijau, cabe rawit.
- Siapkan Plastik.
Langkah-langkah membuat Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe
- Cuci bersih Cabe, lalu tiriskan hingga kering. Saya biasanya cuci di sore hari, tiriskan di saringan lalu taruh di meja dapur sepanjang malam..
- Setelah tiris, tangkai tangkai cabe saya petikin/buang..
- Cabe yang sudah bersih di masukkan dalam plastik seal dan simpan dlm freezer (bekukan). Saya hanya simpan cabe yg segar. Cabe yang layu atau lembek tidak saya bekukan tapi langsung saya jadikan sambel..
- Ini foto cabe keriting yang sudah beku ya.. bukan yg baru akan di simpan..setelah sebulan lebih masih cantikkan 👍👍.
- Saat mau dipakai, hanya ambil secukupnya. Cabe jangan keluar masuk freezer..
- Nah.. ada teman yg bilang... Dia pernah bekukan cabe tapi saat mau dipakai cabenya sudah tidak cantik lagi..
- Triknya adalah bekukan cabe yg sudah bersih. Jd saat mau dipakai cabe tidak perlu di cuci lagi. Karena kalau cabe beku di rendam air akan jadi layu..
- Kalau mau di iris, langsung iris saja. Kalau mau dihaluskan maka langsung saja digiling/ blender. Tidak perlu dicuci lagi. Jangan takut...Cabe beku tidak susah di iris atau di haluskan..
- Tiriskan cabe, jangan langsung disimpan saat masih basah krn cabe jd saling menempel jadi susah diambil..
- Dan hanya simpan cabe yg segar..
Post a Comment for "Resep: Tips Dapur #03 Menyimpan Cabe yang Enak!"