Resep: Tongkol sambal matah Untuk Pemula!
Tongkol sambal matah.
Teman-teman dapat membuat Tongkol sambal matah hanya dengan menggunakan 8 bahan dan 9 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, yuk kita coba resep Tongkol sambal matah!
Bahan-bahan Tongkol sambal matah
- Siapkan 2 ekor tongkol uk sedang bb kurang lebih 1/4.
- Gunakan 1 buah jeruk nipis.
- Sediakan Seujung sdt garam.
- Diperlukan 5 buah bawang merah.
- Gunakan 1 cm sereh bagian bawah (kupas daun sereh sampai berwarna putih).
- Diperlukan Cabe rawit 5 (sesuai selera).
- Sediakan 1 lembar daun jeruk.
- Siapkan Minyak goreng.
Cara membuat Tongkol sambal matah
- Bersihkan trlebih dahulu ikan tngkol lalu lumuri garam dan perasan jeruk nipis secukupnya.
- Setelah itu pamaskan minyak dan goreng ikn sampai masak.
- Rajang bawang merah.
- Setelah itu suir" ikan tngkol yg sudah di goreng.
- Sedikan gilingan gilis sampai halus sereh,garam,cabai,dan daun jeruk (untk dsun jeruk mbil bagian daun ny saja buang bagian batang.
- Setelah sudah halus masukan bawang merah rajang giling sampai layu saja.
- Setelah itu masuk kan tngok suir giling kasar saja.
- Dan berikan sedikit perasan jeruk nipis.
- Hidangkan.
Post a Comment for "Resep: Tongkol sambal matah Untuk Pemula!"